24 April 2025

Pelepasan Mahasiswa KKL Fakultas Hukum Universitas PGRI Semarang

Semarang, 26 Juli 2018

Dekan Fakultas Hukum Universitas PGRI Semarang Dr. Sapto Budoyo, S.H., M.H. secara langsung melepas para mahasiswa Fakultas Hukum Universitas PGRI semarang yang didampingi oleh Wakil Dekan Fakultas hukum dan Ketua Program Studi Hukum serta Sekretaris Program Sudi Hukum.